Efek Blog

Wednesday 28 May 2014

Obat Herbal Darah Tinggi (Hipertensi) Alami

Sebelum membahas mengenai tekanan darah tinggi atau hipertensi, ada baiknya Anda mengenal terlebih dahulu tentang tekanan darah. Saat Anda melakukan pemeriksaan fisik atau pemeriksaan klinis ke dokter, biasanya ada alat khusus yang digunakan oleh dokter untuk memeriksa tekanan darah. Alat untuk memeriksa tekanan darah disebut sphigmomanometer atau dikenal juga dengan tensimeter. Ada tensimeter digital dan ada juga tensimeter air raksa yang masih umum digunakan untuk pemeriksaan klinis.

Memeriksa Tekanan Darah
Saat memeriksa tekanan darah, ada dua angka yang biasanya disebut misalnya 120/80. Apa yang dimaksud angka-angka tersebut?
  • Sistolik - Angka pertama (120) yaitu tekanan darah sistolik, yaitu tekanan saat jantung berdenyut atau berdetak (sistol). Sering disebut tekanan atas.
  • Diastolik - Angka pertama (90) yaitu tekanan darah diastolik, yaitu tekanan saat jantung beristirahat di antara saat pemompaan. Sering disebut tekanan bawah.
Dokter akan melakukan pemeriksaan tekanan darah dengan menyuruh Anda duduk atau berbaring, karena itu posisi terbaik untuk mengukur tekanan darah. Lalu dokter biasanya akan mengikat kantung udara pada lengan kanan kecuali pada lengan tersebut terdapat cedera. Setelah itu, dilakukan pengukuran tekanan darah. Perbedaan antara tekanan sistolik dan diastolik disebut tekanan denyut.

Apa yang dimaksud dengan tekanan darah? 
Tekanan darah yaitu tekanan yang dialami darah pada pembuluh arteri ketika darah di pompa oleh jantung ke seluruh anggota tubuh manusia. Tekanan darah dibuat dengan mengambil dua ukuran dan biasanya terdapat dua angka yang akan disebut oleh dokter. Misalnya dokter menyebut 140-90, maka artinya adalah 140/90 mmHg.

Angka pertama (140) menunjukkan tekanan ke atas pembuluh arteri akibat denyutan jantung atau pada saat jantung berdenyut atau berdetak, dan disebut tekanan sistolik atau sering disebut tekanan atas. Angka kedua (90) menunjukkan tekanan saat jantung beristirahat di antara pemompaan, dan disebut tekanan diastolik atau sering juga disebut tekanan bawah.

Setelah mengetahui tekanan darah, pasti Anda ingin mengetahui apakah tekanan darah Anda termasuk rendah, normal atau tinggi. Berikut ini penggolongan tekanan darah berdasarkan angka hasil pengukuran dengan tensimeter untuk tekanan sistolik dan diastolik:

Penyakit ini akibat pola hidup dan makan tidak sehat, diantaranya kebiasaan merokok dan kurangnya aktivitas olahraga, banyak mengonsumsi makanan tidak sehat seperti kolesterol jahat, lemak, garam, kurang sayuran, buah, dan minum alkohol.
Tekanan darah tinggi atau hipertensi telah menjadi penyakit yang umum bagi banyak orang saat ini, apalagi bagi mereka yang tinggal di kawasan perkotaan. Tekanan darah tinggi atau hipertensi menjadi salah satu faktor penyebab stroke, serangan jantung, dan juga gagal ginjal yang menyerang siapa saja dalam beragam usia. Dan akibat terburuk dari penyakit ini adalah kematian.

Keluhan yang sering muncul yaitu penderita mengeluh sakit atau tidak enak di tengkuk, pusing atau sakit kepala, kesemutan di tangan, muntah-muntah, biasanya pada Hipertensi berat dapat terjadi serangan stroke atau serangan jantung.

Bagaimana cara mencegah dan mengendalikan darah tinggi atau hipertensi?
 

 
Dr. Amarullah H. Siregar, DiHom, DNMed, Msc, Phd - Kandungan bioaktif dalam noni mempunyai kemampuan mengatur pembuluh darah agar lebih lentur, tidak kaku dan mengatur curah jantung dan flexibilitas pada pembuluh darah. sekaligus meregenerasi sel-sel syaraf dan berperan penting dalam meregulasi system kardiovaskuler. Selain meningkatkan stamina, noni juice mampu menormalkan fungsi sel dan membunuh kanker aktif pada tubuh.
Tahitian Noni Bioactives Beverages merupakan obat herbal ampuh yang memiliki khasiat yang sudah terbukti untuk menurunkan tekanan darah. Tahitian noni telah terkemuka manfaatnya dalam menyembuhkan berbagai macam penyakit, penyakit hipertensi salah satunya dapat disembuhkan dengan mengkonsumsi tahitian noni secara rutin.

Treatment Herbal Alami Tahitian Noni Juice
- Memperlebar Pembuluh Darah

Tahitian Noni efektif dalam menurunkan tekanan darah sehingga tidak terjadi hipertensi. Hal ini dikarenakan Noni juice mengandung senyawa Scopoletin dan Proxeronine yang mampu memperlebar pembuluh darah.

Dengan adanya pelebaran tersebut, maka penyempitan pembuluh darah yang menjadi penyebab munculnya penyakit darah tinggi dapat dicegah karena tekanan darah tetap normal. Selain itu, Nitrit Oksida yang terdapat dalam buah Noni ini juga bisa melemaskan pembuluh darah untuk mengurangi tekanan yang ada dalam jantung dan arteri. Oleh karenanya, Noni juice selain dapat digunakan sebagai obat hipertensi juga bisa dimanfaatkan untuk pengobatan stroke dan berbagai penyakit lainnya.
- Mencegah penggumpalan Darah

Tahitian Noni mengandung flavonoid yang mencegah penggumpalan darah sehingga bagi Anda yang mengonsumsi obat herbal itu secara reguler, maka tekanan darah tinggi dapat terhindarkan. Hal ini lantaran hipertensi muncul jika terjadi penggumpalan darah dan Tahitian Noni melindungi Anda untuk tetap memiliki darah encer.
  • Kandungan scopoletin yang dapat mengelastiskan pembuluh darah sehingga tekanan darah dapat menjadi normal .
  • Inflamasi sehingga dapat mengurangi terjadinya penyempitan pembuluh darah.
  • Menginduksi produksi Nitric Oxide sel-selendotel sehingga pembuluh darah menjadi elastic
WASPADA!!!
Apabila Anda bisa mengeluarkan cairan dalam tubuh secara lancar, maka tekanan darah secara otomatis juga akan menurun, dalam hal ini kalium yang ada dalam Tahitian Noni berfungsi sebagai perangsang cairan tubuh. Beragam khasiat yang terkandung dalam Tahitian Noni itulah yang menjadikan tanaman herbal ini sebagai obat hipertensi yang efektif mengatasi permasalahan meningkatnya tekanan darah.

  

  
0 Comments
Komentar

No comments:

Post a Comment